OJK Tindak Lanjut Dugaan Gagal Bayar Pinjol Syariah PT Dana Syariah Indonesia

emasharini.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah menindaklanjuti dugaan gagal bayar yang melibatkan PT Dana Syariah Indonesia (DSI), salah satu perusahaan pinjaman online (pinjol) berbasis syariah. Kabar mengenai hal ini pertama kali mencuat melalui akun Instagram @overheardkeuangan yang menampilkan keluhan dari lender terkait keterlambatan pembayaran lebih dari tiga bulan. OJK Lakukan Pendalaman dan Teguran Menanggapi … [Read more…]
